Monday, March 19, 2007

Abstraksi

Mesin Antrian Quenetic adalah salah satu system dengan hardware dan software yang dihasilkan oleh PT. Intisar Primula yang berlokasi di Graha Intisar Jl. Pemuda No. 103 & 713 Jakarta Timur. Dalam Operasional pemasaran mesin antrian Quenetic, Manajemen PT, Intisar Primula memasarkan dengan cara menjalin kerjasama dengan mitra bisnis sebagai marketing yang terdepan, iklan melalui media massa surat kabar, yellow page dan iklan via Internet.

Manajemen perlu menyadari bahwa mesin antrian saat ini memilki persaingan yang semakin tajam. Persaingan yang semakin tajam mendorong beberapa pesaing berkonsentrasi dalam pelaksanaan kegiatan pemasaran dan peningkatan kualitas produk dan jasa yang ditawarkan.

Karya tulis ini menganalisa permasalahan tersebut dengan cara mengevaluasi strategi pemasaran yang ditetapkan oleh Manajemen PT. Intisar Primula berdasarkan teori strategi pemasaran.

No comments: